Mangsa 2 Warga, 4 Ekor Buaya di Lainea Konsel Ditangkap Beramai-ramai

MATALOKAL.COM KENDARI – Usai memangsa 2 warga hingga tewas, 4 ekor buaya muara ditangkap beramai-ramai masyarakat di Sungai Wawalobokeo, Lalonggobu, Lainea, Konawe Selatan, Sulawesi Tenggara, pada Jumat (30/12/2022). Dengan melibatkan pawang yang didatangkan dari Sulawesi Selatan, aparat kepolisian bersama masyarakat menangkap 4 ekor buaya muara. Agar tak membahayakan, warga kemudian mengikat badan menggunakan tali dan […]