Polres dan Pemda Kolaka Apel Gabungan Siaga Bencana
MATALOKAL.COM, KOLAKA – Untuk mengantisipasi terjadinya bencana alam, Polres Kolaka bersama dengan pemerintah kabupaten menggelar apel gabungan siaga bencana. Kegiatan itu berlangsung di Lapangan Apel Mapolres Kolaka Jl. Pahlawan No. 85 Kel. Lamokato Kec. Kolaka Kab. Kolaka, pada Rabu malam (29/1/2025). Apel gabungan itu dipimpin Kapolres Kolaka AKBP Yudha Widyatama Nugraha, dan dihadiri Pj . […]