Rajiun Tumada – Purnama Resmi Kantongi Rekomendasi PKB di Pilkada Muna
MATALOKAL.COM – Pasangan Bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati Muna LM Rajiun Tumada-Purnama Ramadhan resmi mengantongi rekomendasi dari Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) untuk maju di Pilkada 2024. Rekomendasi tahap 1 PKB ini ditandatangani langsung Ketua Tim Desk Pilkada DPP PKB Abdul Halim Iskandar dan diserahkan oleh Ketua Dewan Pengurus Wilayah (DPW) PKB Sulawesi Tenggara (Sultra), […]