Ikut Nikmati ‘Sewa Dokter’ Rp 83 M di Mandiodo, Kejati Sultra Diminta Tangkap Komut PT TMM
MATALOKAL.COM, KENDARI – Terdakwa korupsi tambang PT Antam Blok Mandiodo, Kabupaten Konawe Utara Rudy Hariyadi Tjandra mendesak Kejati Sultra untuk segera menangkap Komisaris Utama PT Tristaco Mineral Makmur Tri Firdaus Akbarsya. Pasalnya, Tri Firdaus diduga turut menikmati hasil penjualan kuota bijih nikel dengan modus menyewakan dokumen terbang alias ‘dokter’ milik PT TMM senilai Rp 83,4 […]