Ditinggal Mudik Lebaran, 3 Unit Rumah di Kendari Terbakar
Kendari – Ditinggal mudik lebaran, 3 unit rumah kosong di Kelurahan Anduonohu, Kecamatan Poasia, Kota Kendari, Sulawesi Tenggara (Sultra), ludes terbakar, pada Minggu (23/4/2023) sore. Tiupan angin kencang dan cuaca panas, ditambah dengan bahan bangunan terbuat dari papan membuat kobaran api cepat membesar. Kebakaran rumah kosong yang ditinggal mudik lebaran ini juga menghanguskan surat-surat berharga, […]